Penyerahan Surat Kerjasama Mitra Usaha Odading Mang UDIN ke UMKM di Desa Karangturi dari Mahasiswa KKL Universitas Amikom Purwokerto 2024.
Berita
Supportivitas Kader PKK Desa Karangturi Kecamatan Sumbang Banyumas
Kegiatan lomba dalam rangka memperingati HUT RI ke-79 oleh Ibu-ibu PKK Desa Karangturi
Lomba Memasak nasi goreng Ibu-ibu PKK Desa Karangturi pada tanggal 21 Agustus 2024
Pada hari Rabu, 21 Agustus 2024, kader PKK Desa Karangturi, Kecamatan Sumbang, Kabupaten Banyumas, menunjukan semangat dan antusias tinggi dalam mengikuti rangkaian kegiatan yang diadakan seperti lomba memasak dan menghias nasi goreng, lomba estafet karet, dan lomba berjalan dengan balon dalam rangk
Kegiatan KKL Universitas Amikom Purwokerto di Desa Karangturi, Kecamatan Sumbang, Kabupaten Banyumas
Pelepasan Mahasiswa KKL Univeristas Amikom Purwokerto bersama dengan Kepala Desa Pak Waskun & DPL Bu Yusyida.
Lomba Senam Aerobik
19 Agustus 2018 - Diadakan Lomba Senam Aerobik untuk memeriahkan HUT RI ke 73 yang bertempat di Lapangan / Halaman Kantor Balai Desa Karangturi . Acara dimulai pukul 09.00 WIB - 12.00 WIB , tidak hanya lomba senam aerobik , setelah acara selesai semua warga yang mengikuti acara bersama-sama menarika
Pengajian rutin Muslimat Desa Karangturi
Pengajian Rutin Muslimat Desa Karangturi merupakan kegiatan mingguan yang diadakan setiap hari Jum"at di setiap bulanya.
Pelatihan Web Desa di Kecamatan Sumbang
Perwakilan perangkat desa Karangturi mengikuti pelatihan web desa di Kecamatan Sumbang oleh Dinas KomInfo
JUMAT BERSIH
Pada hari Jumat tanggal 2 Febuari 2018 Desa Karangturi bersama Ibu Lurah melakukan pemeriksaan ke setiap rumah penduduk dalam rangka PSN DBD untuk mengecek Bak kamar mandi, Tempayan, Pecahan botol, Barang bekas, Kulkas/ Dispenser, Tandon Air, Vas Bunga, Pot Bunga yang nantinya jumlah dan menghasilka
Sosialisasi dan pelatihan penggunaan instagram pada Berkah Majwa
Mahasiswa KKL STIKom Yos Sudarso Purwokerto mengadakan sosialisasi dan pelatihan penggunaan instagram pada Pr Berkah Majwa yang di ikuti oleh perwakilan Karang Taruna yang ada di desa Karangturi.
Pelatihan Microsoft Power Point
Mahasiswa KKL Stikom Yos Sudarso Purwokerto mengadakan pelatihan kepada Perangkat desa Karangturi mengenai Microsoft Power Point. Para perangkat yang mengikuti pelatihan ini dengan sangat antusias.